tekno.ges-r.com – Cara Mendownload Aplikasi Google Meet Di Laptop. Pada saat ini banyak sekali orang-orang yang menggunakan aplikasi google meet.
Hallo sobat admin semuanya dimanapun kalian berada semoga selalu dalam lindungan sang pencipta. Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan sebuah informasi menarik dan terbaru.
Seperti pada judul yang diatas pembahasan kita kali ini adalah mengenai aplikasi google meet di laptop kalian semua. Tidak sedikit orang yang mencari tau bagaimana cara mendownload aplikasi tersebut.
Nah, jika kalian termasuk orang yang sedang mencari informasinya selamat karena kalian berada didalam artikel yang sangat tepat.
Baca Juga : Cara Cek Saldo Bpjs Ketenagakerjaan Lewat Online Dan Aplikasi
Maka dari itu, didalam artikel ini akan admin bahas mengenai apa itu google meet ? cara mendownload google meet di laptop ?
Oleh karena itu, simak pembahasan yang akan admin berikan kepada kalian dengan baik agar kalian paham dengan pembahasannya.
Aplikasi Google Meet
Aplikasi google meet adalah sebuah aplikasi dari google untuk melakukan video teleconfersi bisa juga mengirim pesan dan aplikasi ini adalah aplikasi generasi terbaru.
Sebelum adanya google meet ini ada juga pendahulunya yaitu google hangouts yang telah diberhentikan pada 2019.
Nah, karena aplikasi ini aplikasi terbaru tentunya lebih hebat dari aplikasi pendahulunya aplikasi android dan IOS.
Tidak hanya itu, aplikasi ini sangat baik digunakan dismartphone atau dilaptop. Aplikasi ini sangat cocok untuk meeting dan belajar pendidikan.
Baca Juga : Hannah Owo Viral Videos Di Media Sosial
Lalu bagaimana cara mendownload aplikasi google meet di laptop ?
Baik, akan admin berikan dua cara mendownload aplikasi google meet dilaptop pertama dengan menggunakan aplikasi dan yang kedua tidak menggunakan aplikasi.
Maka dari itu, simak baik-baik cara yang akan admin berikan dibawah ini agar kalian semua paham betul.
Cara Download Aplikasi Google Meet Menggunakan Aplikasi Bluestack
- Sebelum mendownload aplikasi google meet kalian yang belum mempunyai aplikasi bluestack harus mendownloadnya terlebih dahulu.
- Untuk itu, agar memudahkan proses pendownloadan kalian bisa dowmload aplikasi bluestack menggunakan alamat ini https://www.bluestacks.com/id/index.html
- Masuk kePlayStore
- Pilih aplikasi Google Meet
- Lalu install aplikasi google meetnya
- Tunggu sampai download selesai
- Setelah terdownload kemudian registrasi google meet tersebut
- Selanjutnya, bila sudah registrasi aplikasi google meetnya kalian bisa langsung menggunakanya.
Itulah cara download aplikasi google meet dilaptop dengan menggunakan aplikasi bluestack, jika kalian penasaran kalian bisa langsung mencobanya.
Baca Juga : Xiaomi Redmi 10 Prime Berikut Spesifikasi & Harga
Sesui dengan perkataan admin diatas, admin juga akan memberikan satu cara lagi mendownload aplikasi google meet namun tanpa aplikasi apapun.
Nah, kalian pasti penasaran dengan cara yang akan admin berikan satu ini oleh karena itu, simak baik-baik caranya dibawah ini.
Cara Download Google Meet Tanpa Aplikasi
Perlu kalian ketahui, jika kita menggunakan laptop atau PC sebenarnya sangat mudah sekali cara mendownload aplikasi tersebut di laptop atau di machbook kalian.
Berikut cara-caranya dibawah ini :
- Pertama kalian masuk ke Google Chrome atau yang biasa kalian pakai dilaptop kalian
- Lalu kalian masukan alamat website google meet atau kalian bisa langsung KLIK DISINI
- Nah, dengan klik link yang telah admin sediakan diatas kalian akan langsung masuk kehalaman utama dari aplikasi google meet
- Bila sudah masuk kewebsite google meetnya kalian bisa langsung memilih rapat baru untuk membuat rapat meeting
- Lalu berikan akses pada kamera agar supaya kita dapat menggunakan google meet
- Kemudian kalian bisa langsung memilih gabung dan kalian akan mendapatkan link ruang meeting
- Kalian juga dapat mengundang sahabat kalian atau orang lain dengan membagikan link ruang meeting
- Selanjutnya bila kalian salah satu termasuk orang yang diundang, kalian hanya cukup masukan link yang kalian terima dikolom Enter Meeting Code
- Nah, setelah itu kalian langsung bisa memulai meeting tersebut.
Itulah sebuah cara-cara yang dapat admin berikan kepada kalian semua, jika kalian penasaran kalian bisa langsung mengikuti cara yang telah admin berikan diatas.
Akhir Kata
Mungkin hanya itu pembahasan admin kali ini mengenai Cara Mendownload Aplikasi Google Meet Di Laptop. Jangan lupa agar terus kunjungi tekno.ges-r.com agar kalian tidak ketinggalan informasi menarik dan terbaru selanjutnya.